Postingan

Menampilkan postingan dengan label SLI

Featured Post

Nausea (D. 0076)

Gambar
Definisi Perasaan tidak nyaman pada bagian belakang tenggorokan atau lambung yang dapat mengakibatkan muntah Penyebab Gangguan biokimiawi (mis. Uremia, ketoasidosis diabetik) Gangguan pada esofagus Distensi lambung Iritasi lambung Gangguan pankreas Peregangan kapsul limpa Tumor terlokalisasi (mis. Neuroma akustik, tumor otak primer atau sekunder, metastasis tulang di dasar tengkorak Peningkatan tekanan intra abdominal (mis. Keganasan intra abdomen) Peningkatan tekanan intrakranial Peningkatan tekanan intraorbital (mis. Glaukoma) Mabuk perjalanan Kehamilan Aroma tidak sedap Rasa makanan/ minuman yang tidak enak Stimulus penglihatan tidak menyenangkan Faktor psikologis (mis. Kecemasan, ketakutan, stres) Efek agen farmakologis Efek toksin Gejala dan tanda Mayor Subjektif Mengeluh mual Merasa ingin muntah Tidak berminat makan Objektif (Tidak tersedia) Gejala dan tanda Minor Subjektif Merasa asam di mulut Sensasi panas/ dingin Sering menelan Objektif Saliva meningkat Pucat Diaforesis Takika...

GANGGUAN MOBILITAS FISIK ( D. 0054)

Gambar
Definisi Keterbatasan dalam pergerakan fisik dari satu atau lebih ekstremitas secara mandiri Penyebab Kerusakan integritas struktur tulang Perubahan metabolisme Ketidakbugaran fisik Penurunan kendali otot Penurunan massa otot Penurunan kekuatan otot Keterlambatan perkembangan Kekakuan sendi Kontraktur Malnutrisi Gangguan Muskuloskeletal Gangguan Neuromuskular Indeks massa tubuh diatas persentil ke-75 sesuai usia Efek agen farmakologis Program Pembatasan gerak Nyeri Kurang terpapar informasi tentang aktivitas fisik Kecemasan Gangguan kognitif Keengganan melakukan pergerakan Gangguan sensoripersepsi Gejala dan tanda Mayor subjektif Mengeluh sulit menggerakkan ekstremitas Objektif Kekuatan otot menurun Rentang gerak (ROM) menurun Gejala dan Tanda Minor Subjektif Nyeri saat bergerak Enggan melakukan pergerakan Merasa cemas saat bergerak Objektif Sendi kaku Gerakan tidak terkoordinasi Gerakan terbatas Fisik lemah Kondisi Klinis Terkait Stoke Cedera medula spinalis Trauma Fraktur Osteoarthri...