Postingan

Menampilkan postingan dengan label RESEP MASAKAN RUMAHAN

Featured Post

Nausea (D. 0076)

Gambar
Definisi Perasaan tidak nyaman pada bagian belakang tenggorokan atau lambung yang dapat mengakibatkan muntah Penyebab Gangguan biokimiawi (mis. Uremia, ketoasidosis diabetik) Gangguan pada esofagus Distensi lambung Iritasi lambung Gangguan pankreas Peregangan kapsul limpa Tumor terlokalisasi (mis. Neuroma akustik, tumor otak primer atau sekunder, metastasis tulang di dasar tengkorak Peningkatan tekanan intra abdominal (mis. Keganasan intra abdomen) Peningkatan tekanan intrakranial Peningkatan tekanan intraorbital (mis. Glaukoma) Mabuk perjalanan Kehamilan Aroma tidak sedap Rasa makanan/ minuman yang tidak enak Stimulus penglihatan tidak menyenangkan Faktor psikologis (mis. Kecemasan, ketakutan, stres) Efek agen farmakologis Efek toksin Gejala dan tanda Mayor Subjektif Mengeluh mual Merasa ingin muntah Tidak berminat makan Objektif (Tidak tersedia) Gejala dan tanda Minor Subjektif Merasa asam di mulut Sensasi panas/ dingin Sering menelan Objektif Saliva meningkat Pucat Diaforesis Takika

CARA MEMBUAT SARDEN HOMEMADE

Gambar
Assalamualaikum mak-emak di manapun anda berada... Kali ini saya akan sharing sedikit tentang resep dan cara membuat sarden home Made... Tapi sebelum itu saya ingin cerita sedikit tentang bagaimana asal muasalnya sampai saya mencoba untuk membuat sendiri lauk sejuta umat nan legendaris dan disukai semua generasi ini. Mungkin emak-emak pernah mendengar mengenai SARDEN kemasan kaleng yang terdapat cacing didalam daging ikannya... berita ini sempat viral dari medsos sampai ke media elektronik. Bahkan ibu menteri kesehatan pun ikutan bicara soal cacing sarden ini di media massa bahwa cacing didalam sarden itu gak ada masalah dan justru bagus karena mengandung protein.... Sejak  pertama kali melihat postingan sarden bercacing kala itu, seketika itu pula saya merasa sangat jijik dan berusaha mengingat kembali kapan terakhir kali saya memasak dan memakannya?... selama ini saya bahkan tidak pernah memperhatikan hal-hal yang sedetail itu ketika memakan ikan sarden kalengan. Sejak saat itu saya

RESEP IKAN BAKAR MUDAH DAN PRAKTIS

Gambar
        Menjadi seorang isteri, ibu sekaligus wanita karir bukanlah hal yang mudah, seringkali ketga peran tersebut tidak bisa kita lakukan dalam waktu bersamaan. Tidak jarang ketika kita menjalankan peran sebagai wanita karir, maka urusan dapur dan perut pun terpaksa beralih alokasinya ke warung nasi meskipun tidak semua warung nasi bisa memenuhi semua kriteria yang kita harapkan baik dalam segi harga, rasa, bahkan hygiene selama proses memasaknya, namun terpaksa kita mengambil ini sebagai alternatif pamungkas aagar seluruh anggota keluarga tetap bisa menyantap hidangan makanan di meja makan setiap harinya. Berawaal dari pengalaman tersebut, tergerak hati di ikuti indera dan alat gerak tubuh saya untuk mencari solusi bagaimana agar saya masih bisa memasak menu favorit anggota keluarga dengan jaminan kebersihan, bebas MSG dan yang tidak kalah penting yaitu jaminan citarasa sama bahkan lebih enak dari yang dijual oleh pedagang di warung-warung nasi ataupun warung khusus ikan bakar. Beri